Monday, November 13, 2017

RESEPI UDANG GALAH MASAK KARI

Udang Galah merupakan jenis udang yang termasuk dalam spesies Macrobrachium rosenbergii.Udang galah memiliki ciri-ciri fisik yang lebih besar dari jenis udang lainnya.Udang galah biasanya hidup di daerah perairan air tawar yang dangkal.Udang galah termasuk dalam filum Arthropoda kelas Crutacea bangsa Decapoda dan suku Paleamonidae.

Udang galah umumnya hidup di daerah perairan air tawar. Udang galah memiliki ciri khas yaitu memiliki kelapa yang berbentuk kerucut, restrum melebar pada bagian ujungnya, bentuk udang galah memanjang dan melengkung ke atas. Pada bagian atas udang galah terdapat gigi seperti gergaji berjumlah dua belas buah dan bagian bawah sebelas buah.

Udang galah jantan biasanya memiliki ciri-ciri seperti memiliki tubuh besar dan kuat serta mempunyai sepit  yang besar dan tubuh yang panjang. Bagian perutnya lebih ramping daripada udang galah betina. Kepala udang galah jantan terlihat lebih besar dibandingkan dengan udang galah betina. Alat kelamin udang galah jantan terdapat pada pangkal kaki udah galah galah yang kelima

UDANG GALAH MASAK KARI
BAHAN-BAHAN

500gm udang galah

3 sudu besar minyak masak

Kayu manis

Bunga lawang

2 sudu besar serbuk kari ikan

1 sudu kecil serbuk cili / cili kisar

1 mangkuk kecil air asam jawa

2 tangkai daun kari

1/2 cawan santan pekat

1-2 cawan air

Garam

Gula


BAHAN KISAR

3 ulas bawang merah

2 ulas bawang putih

1/2 inci halia


PROSES MASAK

Panaskan minyak dan tumiskan bahan kisar bawang merah, bawang putih, halia, kayu manis dan bunga lawang hingga naik bau.


Kemudian masukkan serbuk kari, cili kisar, daun kari dan tambahkan sedikit air.


Masak hingga naik bau dan naik minyak. Masukkan santan dan air dan juga udang anda. Sentiasa kacau kuah kari supaya tidak pecah minyak.


Bila dah menggelegak, matikan api dan sedia untuk dinikmati


No comments:

Post a Comment